Belajar Disiplin, Kepemimpinan, dan Peduli Sesama Melalui Live In

19 Jan 2026 | 87

SMK Yadika Kalijati melaksanakan kegiatan Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa (LDKS) yang diikuti oleh seluruh siswa kelas X selama tiga hari, yaitu pada 13–15 Januari. Kegiatan ini bertujuan untuk membentuk karakter kepemimpinan, kedisiplinan, kemandirian, serta membekali siswa de ...

Selengkapnya

Azzura Quena Anandita Terpilih sebagai Ketua OSIS SMK Yadika Kalijati Periode 2025/2026

19 Nov 2025 | 100

SMK Yadika Kalijati resmi memiliki Ketua OSIS baru untuk masa bakti 2025/2026. Dalam proses pemilihan yang berjalan demokratis, Azzura Quena Anandita terpilih sebagai Ketua OSIS setelah melalui rangkaian kegiatan seleksi dan pemilihan yang terbuka serta melibatkan seluruh warga sekolah. Pemaparan Visi...

Selengkapnya

PERNGATAN BULAN BAHASA DI SMK YADIKA KALIJATI BERLANGSUNG MERIAH

04 Nov 2025 | 138

Kalijati, Subang — Dalam rangka memperingati Bulan Bahasa dan Sumpah Pemuda, SMK Yadika Kalijati menyelenggarakan kegiatan Bulan Bahasa pada 29 September 2025 dengan mengusung tema “Bahasa sebagai Jendela Dunia dan Identitas Bangsa.” Kegiatan ini berlangsung meriah dan penuh antusiasme dari ...

Selengkapnya

SISWA SMK YADIKA KALIJATI IKUTI KEGIATAN KORPS KADET REPUBLIK INDONESIA (KKRI) DI LANUD SURYADARMA KALIJATI SAMPAI KE MONAS

04 Nov 2025 | 143

Kalijati, Subang — Siswa SMK Yadika Kalijati mengikuti kegiatan Korps Kadet Republik Indonesia (KKRI) yang diselenggarakan di Lanud Suryadarma Kalijati, Subang, pada 27–28 September 2025. Kegiatan ini diikuti oleh enam SMK dari wilayah Subang dan sekitarnya, dengan tujuan menanamkan disiplin, tanggun...

Selengkapnya

Program BRUS Hadir di SMK Yadika Kalijati: Edukasi Akhlak dan Kesiapan Remaja Menghadapi Tantangan Zaman

07 Oct 2025 | 179

Kalijati, 7 Oktober 2025 — SMK Yadika Kalijati kembali menggelar kegiatan pembinaan karakter keagamaan bagi siswa melalui program Bimbingan Remaja Usia Sekolah (BRUS) yang dilaksanakan oleh KUA Kecamatan Kalijati. Kegiatan ini menjadi momen berharga bagi para siswa untuk menambah wawasan...

Selengkapnya

Prestasi Gemilang Siswa SMK Yadika Kalijati di Ajang Body Painting Samurai Festival 2025

27 Aug 2025 | 261

Kalijati, 9 Agustus 2025— Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh siswa-siswa SMK Yadika Kalijati. Dalam ajang  Body Painting Samurai Festival yang diselenggarakan di  Kampus Insan Tazakka 2, tim dari kelas 12 TKR berhasil meraih penghargaan  Juara The Best Willy  untuk kategori...

Selengkapnya

SMK Yadika Kalijati Raih Prestasi Gemilang di Ajang DIFEST X ROBOFEST 2025 POLITEKNIK NEGERI SUBANG

27 Aug 2025 | 279

Senin, 21 Juli 2025 menjadi hari penuh kebanggaan bagi SMK Yadika Kalijati. Sekolah ini kembali menunjukkan eksistensinya di dunia pendidikan dan kreativitas pelajar dengan menorehkan prestasi membanggakan dalam ajang POLSUB DIFEST X ROBOFEST 2025. Dalam kompetisi yang diadakan oleh Politeknik Negeri...

Selengkapnya

Siswa Otomotif SMK Yadika Kalijati Ikuti Training Painting Bersama Samurai Kurobushi

03 Aug 2025 | 303

Pada tanggal 31 Juli hingga 1 Agustus 2025, SMK Yadika Kalijati mengadakan kegiatan training bersama Samurai Kurobushi Education Painting. Pelatihan ini berlangsung selama dua hari dan dipimpin langsung oleh dua instruktur profesional, yaitu Pak Bibin dan Pak Kris. Kegiatan ini...

Selengkapnya

Membuka Wawasan Siswa Menuju Dunia Kerja - Kunjungan Industri SMK YADIKA Kalijati

03 Jul 2025 | 311

Rabu, 25 Juni 2025 – SMK YADIKA Kalijati melaksanakan kegiatan kunjungan industri sebagai salah satu program tahunan yang bertujuan membekali siswa dengan pengalaman dan wawasan langsung mengenai dunia kerja. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh siswa kelas XI dari tiga program...

Selengkapnya

Uji Kompetensi Keahlian (UKK) SMK Yadika Kalijati Tahun Ajaran 2024/2025 Berjalan Lancar dan Sukses

246

Pelaksanaan Uji Kompetensi Keahlian (UKK) bagi siswa kelas XII SMK Yadika Kalijati tahun ajaran 2024/2025 berlangsung dengan lancar dan sukses. UKK merupakan salah satu tahapan penting dalam pendidikan kejuruan, sebagai bentuk penilaian akhir kompetensi siswa di bidang keahlian masing-masing sebelum...

Selengkapnya

SMK Yadika Kalijati Subang

"Temukan Potensi Terbaikmu Bersama Kami"